Harmoko adalah sosok pembantu presiden paling populer di era itu. Ia adalah bintang media. Setiap hari, koran dan televisi memberitakan aktivitasnya, baik sebagai Menteri Penerangan maupun sebagai Ketua Umum Golkar. Kata-kata yang sering menjadi tagline Harmoko dan kerap ia ucapkan adalah: “Menurut petunjuk beliau bapak presiden”. Harmoko menjadi Menteri Penerangan selama 3 periode, yakni antara tahun 1983 hingga 1997. Di tangan Harmoko, Surat Izin Usaha Penerbitan Pers atau SIUPP dikeluarkan atau dibatalkan. Inilah yang menentukan nasib media masa saat itu. Setidaknya ada 13 media masa yang dicabut surat izinnya selama 14 tahun periode kepemimpinan Harmoko. Sekalipun dipandang sebagai tukang bredel, kiprah Harmoko sebetulnya juga punya andil dalam perkembangan dunia pers di Indonesia. Nah, lalu bagaimana sejarah dan kiprah Harmoko yang beberapa hari lalu baru saja meninggal dunia? Benarkah pada akhirnya ia jadi sosok yang mendesak Soeharto untuk mundur setelah rumahnya di Solo dibakar orang? Yuk simak video selengkapnya!
Sejarah Harmoko: Lidah Soeharto Yang Turunkan Sang Jenderal?
Written by B62
Artikel Sebelumnya
Artikel Selanjutna
#Trending Article
10 Wabah Epidemi dan Pandemi Terdahsyat
https://youtu.be/LlZuNSlFvIg Kata epidemi atau pandemi tentu tidak asing lagi untuk tahun 2020, yup pandemi Virus corona atau COVID-19 sudah menyebar diseluruh benua. Benarkah virus corona...
Sejarah Habsburg: Keluarga Terkuat dalam Sejarah Eropa?
https://youtu.be/2lxZmg4XBv4 Austro-Hungarian ini adalah wilayah yang ada di sentral Eropa antara tahun 1867 hingga 1918 dan menjadi model pemerintahan dual monarki sebagai gabungan Austria dan...
Operasi Intelijen Bikin Netizen Indonesia Pro-Rusia
https://www.youtube.com/watch?v=3qsjXac16Ko
SEJARAH REPUBLIK LANFANG: REPUBLIK PERTAMA DI NUSANTARA?
Bagaimana kalau ternyata di Indonesia sebetulnya telah ada sebuah republik jauh sebelum negara ini terbentuk? Beberapa sumber memang menyebutkan bahwa pada tahun 1700-an telah ada...
Misteri Mossad: Agen Rahasia Israel Ini Paling ditakuti?
https://www.youtube.com/watch?v=-HBAiMSZ7Qk Pada tahun 2010 lalu publik dikejutkan dengan kematian Mahmoud Al- Mabhouh seorang militan Hamas di Dubai. Muncul spekulasi dan tuduhan yang mengaitkan kematian Mahmoud...
WTC Dibom AS untuk Fitnah Tiongkok?
https://youtu.be/KpZ4tTgGmC4 Meningkatnya harga emas, imenyebabkan lonjakan pada penambangan emas ilegal sejak pertengahan tahun 2000-an. Kemudian muncul peredaran emas batangan aspal, alias asli tapi palsu. Banyak pihak...
Sejarah Orang Yahudi Di Indonesia: Gara-Gara VOC?
Pertalian antara orang-orang keturunan Yahudi punya sejarah yang panjang di republik ini. Konteksnya makin menarik dibahas karena tumpang tindihnya pemahaman antara Keturunan Yahudi, agama...
Belanda Ingin Pindahkan Ibu Kota dari Jakarta?
https://www.youtube.com/watch?v=lADpXyWuMvo Ngomongin ibu kota baru, nggak bisa dipisahkan dari status Jakarta yang saat ini masih jadi ibu kota Indonesia. Pasalnya, sebagai kota yang telah menyejarah...
More Stories
Beras, ”Biang Keladi” Meledaknya Populasi Asia?
https://youtu.be/a8taRzGWxsw Tahun 1200-an jadi tahun yang sangat spesial bagi Tiongkok. Pada masa itu, populasi daratan yang kini jadi Rakyat Republik Tiongkok itu melewati angka 140...
PSI Gagal ke Senayan Lagi Karena Ketua Dewan Pembina?
https://youtu.be/Kteik-oOVWQ Kegagalan Partai Solidaritas Indonesia atau PSI untuk lolos ke parlemen pusat mungkin jadi salah satu topik yang menarik dalam beberapa waktu terakhir. Gimana enggak,...
Sejarah Kedai Kopi dan Politik: Kisah Minuman Politik Perlawanan Ottoman Atas Budaya Eropa
https://youtu.be/BeAa3I7Oluk