InfografisPelangi di Kedubes Inggris

Pelangi di Kedubes Inggris

pelangi di kedubes inggris ed.

Kedutaan Besar (Kedubes) Britania (Inggris) Raya memutuskan untuk mengibrarkan bendera berwarna pelangi – bersandingan dengan Union Jack. Pengibaran ini dilakukan dalam rangka memperingati International Day Against Homophobia, Biphobia and Transphobia (IDAHOBIT) 2022 yang jatuh pada tanggal 17 Mei.

Namun, pengibaran bendera yang identik dengan identitas komunitas lesbian, gay, biseksual, dan trans (LGBT) tersebut mendapatkan kecaman dari banyak pihak. Para warganet menyayangkan keputusan Kedubes Inggris yang disebut tidak menghormati norma dan nilai masyasrakat Indonesia.

Selain itu, Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI juga berencana memanggil Duta Besar (Dubes) Inggris untuk Indonesia dan Timor Leste, Owen Jenkins, untuk dimintai klarifikasi.

Baca juga :  Prabowo Menang, Anies Optimis Ganjar Melankolis?
spot_img

#Trending Article

Gibran-Anies-Ganjar Meet-up?

(1) Yuk, mari bermaaf-maafan dan bersilaturahmi ria~ #Gibran #GibranRakabumingRaka #AniesBaswedan #GanjarPranowo #putusanMK #AMIN #GanjarMahfud #pinterpolitik #beritapolitik #politikIndonesia #politik (2) Wakil presiden terpilih, @gibran_tweet, mengungkapkan keinginannya untuk...

Prabowo Menang, Anies Optimis Ganjar Melankolis?

Semoga ke depannya semua bisa adem ya  Pasangan Ganjar-Mahfud dan Anies-Muhaimin ucapkan selamat kepada Prabowo-Gibran usai putusan MK kemarin (22/4/2024). Hal ini membawa angin sejuk...

Selat Timur Tengah Pembuat “Kiamat”

Semoga gak nyebar ke sini ya perangnya Selat Hormuz dan Selat Bab el-Mandeb kerap jadi kekhawatiran publik terkait perang yang terus berkecamuk di Timur...

MK Tolak Semua Permohonan AMIN

(1) TOK guys! #MK #putusanMK #MahkamahKonstitusi #Pilpres2024 #Pemilu2024 #AniesCakImin #PrabowoGibran #GanjarMahfud #pinterpolitik #beritapolitik #politikIndonesia #politik (2) Mahkamah Konstitusi (MK) menolak seluruh permohonan paslon 01, Anies...

Paloh Merapat Jokowi, Anies Diajak?

Presiden Jokowi dan Ketum Partai Nasdem, Surya Paloh, terlihat hangat ketika bertemu di acara pernikahan putri Ketua MPR, Bambang Soesatyo. Hal tersebut semakin kuatkan...

Imin Minta “Jatah Mantan” ke Dasco?

(1) Wah, ketemu mantan nih, Cak? #CakImin #MuhaiminIskandar #SufmiDascoAhmad #Gerindra #PKB #GerindraPKB #PKBGerindra #pinterpolitik #beritapolitik #politikIndonesia #politik  (2) Ketua Umum (Ketum) PKB Muhaimin Iskandar alias...

Strategi Jokowi Tetap Berpengaruh?

(1) Inikah strategi yang paling pas untuk Jokowi? #Jokowi #Pemilu2024 #Pilkada2024 #Pilpres2024 #pinterpolitik #beritapolitik #politikIndonesia #politik (2) Usai Pemilu 2024, Presiden Joko Widodo (Jokowi) dinilai...

Pantaskah Golkar Dapat Menteri Terbanyak?

Pantas dapet paling banyak? Berkat kontribusinya, Partai Golkar dinilai layak mendapat jatah menteri terbanyak di kabinet Prabowo-Gibran kelak. Namun, hal itu akan bergantung pada dinamika...

More Stories

Iran-Israel: Ujian Terberat Biden 

What will Biden do? Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden dinilai tidak akan dukung sepenuhnya serangan balik Israel terhadap Iran. Pasalnya, ada banyak pertimbangan yang...

Membara! Iran-Israel Perang! 

WORLD WAR 3?!  Iran telah meluncurkan misil-misil bunuh dirinya ke wilayah Israel. Sirine alarm dan ledakanpun terdengar di Tel Aviv, Israel. Sejumlah negara, seperti Amerika Serikat...

Makin Dekat Rekonsiliasi Prabowo-Mega?

Menurut kalian, PDIP bakal diajak gabung koalisi pemerintah nggak ya? Share pendapat kalian di kolom komentar ya!