Zelenskyy saat ini adalah Presiden Ukraina yang beberapa waktu terakhir menghiasi pemberitaan berbagai media, utamanya pasca negara yang ia pimpin diinvasi oleh Rusia. Situasinya kemudian menjadi cukup kontras. Di satu sisi kita menyaksikan Rusia yang dipimpin oleh Vladimir Putin – seorang mantan agen rahasia KGB. Sedangkan di sisi lain, ada Ukraina yang dipimpin oleh Zelenskyy – seorang mantan aktor dan komedian. Dua latar belakang yang berbeda ini sedikit banyak mempengaruhi cara pengambilan keputusan dan bagaimana pada akhirnya arah konflik ini berjalan. Secara khusus untuk Zelenskyy, tentu pertanyaannya adalah bagaimana awal mula pria yang pernah kuliah Ilmu Hukum ini bisa sampai di pucuk kekuasaan tertinggi Ukraina? Benarkah figur publik macam aktor dan artis atau seniman memang punya modal yang besar ketika terjun ke dunia politik? Kemudian ada cerita apa soal Zelenskyy dan narasi pemakzulan Donald Trump? Yuk simak video selengkapnya!
#Trending Article
Bagaimana Cara Jadi Presiden Indonesia Bila Bukan Orang Jawa?
Politikus Gerindra Arief Poyuono beberapa waktu lalu menyebutkan bahwa penerus Presiden Joko Widodo (Jokowi) pastilah berasal dari tanah dan berdarah Jawa. Asumsi ini berangkat dari ramalan Prabu Jayabaya yang dahulu merupakan raja dari Kerajaan Kediri.
Sejarah Habsburg: Keluarga Terkuat dalam Sejarah Eropa?
https://youtu.be/2lxZmg4XBv4 Austro-Hungarian ini adalah wilayah yang ada di sentral Eropa antara tahun 1867 hingga 1918 dan menjadi model pemerintahan dual monarki sebagai gabungan Austria dan...
Jokowi Jadi “Korban” Drama Zelensky-Putin?
https://www.youtube.com/watch?v=6qISKmZp74Y
Perang Hoaks, Era Goreng Giring Opini di sosial media
Di era teknologi yang modern ini, ada isu-isu politik Indonesia yang tidak kita sadari, terkadang isu-isu yang beredar di sosial media bisa merubah opini...
PKB vs PBNU: Civil War 2024?
https://youtu.be/_mBS9Kl5M6w PBNU dan PKB berseteru! Yahya Cholil Staquf ketua umum PBNU yang baru, menegaskan "PBNU bukanlah milik PKB". Pernyataan ini tentu menarik, mengingat PKB yang...
Kenapa MBS Buat Saudi Jadi Moderat?
https://www.youtube.com/watch?v=-9XI4KX9R8U
More Stories
Beras, ”Biang Keladi” Meledaknya Populasi Asia?
https://youtu.be/a8taRzGWxsw Tahun 1200-an jadi tahun yang sangat spesial bagi Tiongkok. Pada masa itu, populasi daratan yang kini jadi Rakyat Republik Tiongkok itu melewati angka 140...
PSI Gagal ke Senayan Lagi Karena Ketua Dewan Pembina?
https://youtu.be/Kteik-oOVWQ Kegagalan Partai Solidaritas Indonesia atau PSI untuk lolos ke parlemen pusat mungkin jadi salah satu topik yang menarik dalam beberapa waktu terakhir. Gimana enggak,...
Sejarah Kedai Kopi dan Politik: Kisah Minuman Politik Perlawanan Ottoman Atas Budaya Eropa
https://youtu.be/BeAa3I7Oluk