HomePinPol TVBebas AktifJika Kekaisaran Mongol Tidak Runtuh

Jika Kekaisaran Mongol Tidak Runtuh

Mimpi Temüjin itu akhirnya mencapai kenyataan, bahkan melampauinya. Ia bukan hanya berhasil menyatukan seluruh wilayah Mongolia, tetapi juga menjadikan Kekaisaran Mongol sebagai kekaisaran dengan wilayah terluas sepanjang sejarah di belakang Kerajaan Inggris tentunya. Bahkan, di puncak masa kejayaannya di tahun 1279, sekitar 16 persen wilayah daratan di dunia adalah wilayah Kekiasaran Mongol, dan sekitar 25 persen populasi dunia kala itu tinggal di wilayah ini. Kekuasaan negara ini membentang dari Korea Selatan hingga ke Polandia, membuatnya melingkupi hampir seluruh daratan benua Asia hingga ke Eropa Timur dan sebagian Eropa Tengah. Bahkan kota Moscow itu dulunya juga wilayah Mongol, dan bisa berkembang juga gara-gara Mongol. Anyway, tentu pertanyaan terbesarnya adalah apa yang terjadi jika kekaisaran yang berdiri antara tahun 1206-1368 ini tidak runtuh? Yuk simak video selengkapnya!

Baca juga :  Sejarah Kedai Kopi dan Politik: Kisah Minuman Politik Perlawanan Ottoman Atas Budaya Eropa

#Trending Article

More Stories

Beras, ”Biang Keladi” Meledaknya Populasi Asia?

https://youtu.be/a8taRzGWxsw Tahun 1200-an jadi tahun yang sangat spesial bagi Tiongkok. Pada masa itu, populasi daratan yang kini jadi Rakyat Republik Tiongkok itu melewati angka 140...

PSI Gagal ke Senayan Lagi Karena Ketua Dewan Pembina?

https://youtu.be/Kteik-oOVWQ Kegagalan Partai Solidaritas Indonesia atau PSI untuk lolos ke parlemen pusat mungkin jadi salah satu topik yang menarik dalam beberapa waktu terakhir. Gimana enggak,...